Game ini memiliki grafis yang sangat bagus sekali sehingga mampu memanjakan mata bagi para pemainnya. Wajar saja jika banyak yang menunggu kedatangan game ini setelah berita tentang Transformers Rise of the Dark Spark mencuat di dunia maya maupun media. Mungkin kalian salah satu yang menanti game ini?!
Petualangan seru melawan para robot jahat akan kalian alami disini. Dentuman suara tembakan dan ledakan mampu menambah semangat kalian ketika bermain. Pertempuran ala robot raksasa terasa kental sekali, apalagi didukung dengan grafis yang tinggi. Kalian bisa meningkatkan kemampuan karakter yang kalian pilih sehingga menjadi lebih kuat, sehat dan tahan lama. Seru bangetlah bermain game ini di PC.
Spesifikasi Minimal:
OS: Windows Vista
Processor: Intel Core 2 Duo 2.6 GHz
Memory: 2GB
Hard disc space: 10GB
VGA: GeForce 8800GT / Radeon HD4850